Viral Begal di Palembang Beraksi Pagi, Korban Seorang IRT
faktagosip – Aksi begal kembali terjadi di Kota Palembang dan membuat geger warganet. Kejadian kali ini menimpa seorang ibu rumah tangga (IRT) di kawasan Jalan KH Azhari, Kecamatan Seberang Ulu II, pada Senin (7/10/2025)...